Hukum di Era
Globalisasi Digital

Description

Istilah "Hukum Digital” merujuk pada serangkaian hukum dan regulasi yang mengatur
perilaku dan transaksi di dunia digital yang melibatkan teknologi informasi, internet, dan
segala bentuk komunikasi elektronik. Ini mencakup bidang hukum yang berkaitan dengan
keamanan siber, privasi data, hak kekayaan intelektual, bisnis elektronik, dan isu-isu hukum
lainnya yang berkaitan dengan dunia digital.

Publisher

Yayasan prima agus teknik bekerja sama dengan universitas sains & teknologi komputer (universitas stekom)

Format

pdf

Document Viewer

Files

feb_AMKFOtPrWAwrmI-eyELK-KqX7d8_cbBZgDWm8z-BkA7UoNYF_X_dSQ_1701851626.pdf

Collection

Citation

Dr. Agus Wibowo, M.Kom, M.Si, MM, “Hukum di Era
Globalisasi Digital,” KOLEKSI DIGITAL - UNIVERSITAS PRIMA NUSANTARA BUKITTINGGI, accessed December 27, 2024, http://digilib.upnb.ac.id/items/show/351.