Hukum Administrasi Negara

Description

Buku ini terbagi menjadi 7 Bab, bab pertama buku ini akan membahas tentang
pengenalan tentang hukum administrasi negara, serta merangkum dasar-dasar tentang hukum
administrasi negara Indonesia. Bab ke 2 buku ini membahas tentang kewenangan dan
kekuasaan dalam pemerintahan, dalam bab ini juga membahas tentang Trias politica, yaitu
tentang pembagian kekuasaan dalam pemerintahan di Indonesia. Dalam bab ini juga
memberikan paparan kelembagaan yang ada di Indonesia

Publisher

yayasan prima agus teknik bekerja sama dengan universitas sains &teknologi komputer (universitas stekom)

Format

pdf

Document Viewer

Files

feb_DsqEPtnrWwAsmI-eyEfL-KqX7dg-cLJYgTmh8D-CkA7VoNsA-3jVSg_1711507264.pdf

Collection

Citation

Dian Karisma, SH, MH Dr. Dra Dyah Listyarini, SH, MH, MM., “Hukum Administrasi Negara,” KOLEKSI DIGITAL - UNIVERSITAS PRIMA NUSANTARA BUKITTINGGI, accessed April 28, 2025, http://digilib.upnb.ac.id/items/show/319.