FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT IBU
HAMIL UNTUK MELAKUKAN VAKSINASI COVID-19
PADA IBU HAMIL DI WILAYAH KERJA
PUSKESMAS SUNGAI PENUH
TAHUN 2022
Description
COVID-19 adalah penyakit menular yang disebabkan oleh SARSCoV-2., Indonesia
menjadikan pelaksanaan vaksinasi COVID-19 sebagai bagian dari strategi
penanggulangan pandemi COVID-19, Vaksinasi COVID-19 juga diberikan kepada
ibu hamil dan menyusui karena wanita hamil yang terkena COVID-19 yang parah
juga berisiko mengalami persalinan preterm, keguguran, hingga kematian. Tujuan
Penelitian ini adalah untuk Untuk Mengetahui Faktor – Faktor yang yang
mempengaruhi ibu hamil untuk melakukan vaksinasi COVID-19 Pada Ibu Hamil di
wilayah kerja Puskesmas Sungai Penuh tahun 2022. Jenis penelitian ini adalah Cross
Sectional. Sampel yang di ambil berjumlah 31 ibu hamil menggunakan total sampling.
Pengumpulan data menggunakan quesioner kemudian di analisis menggunakan chi square.
Waktu penelitian pada Januari-September. Hasil diketahui bahwa sebanyak 21 (67.7%)
ibu hamil belum mendapatkan vaksinasi COVID-19, sebanyak 19 (61.3%) ibu hamil
memiliki pengetahuan yang rendah tentang Vaksinasi COVID-19, sebanyak dan 28
(90.3%) ibu hamil memiliki tingkat Pendidikan tinggi, sebanyak 10 (32.2%) ibu
hamil dengan kecemasan sedang dan 11 (35.5%) ibu hamil dengan kecemasan
sedang, sebanyak 17 (54.8%) ibu hamil mengatakan peran petugas kesehatan tidak
baik. Hasil uji statistik diperoleh p value=0,002(< 0,05) ada hubungan antara variabel
pengetahuan Ibu hamil dengan vaksinasi COVID-19. Hasil uji statistik diperoleh p
value=0,704 (>0,05) tidak ada hubungan antara variabel tingkat Pendidikan ibu hamil
dengan vaksinasi COVID-19. Hasil uji statistik diperoleh p value=0,007(< 0,05). ada
hubungan antara variabel kecemasan ibu hamil dengan vaksinasi COVID-19. Hasil
uji statistik diperoleh p value=0,001(< 0,05) ada hubungan antara variabel peran
petugas Kesehatan dengan vaksinasi COVID-19. Di harapkan ibu hamil mau untuk
melakukan vaksinasi COVID-19.
menjadikan pelaksanaan vaksinasi COVID-19 sebagai bagian dari strategi
penanggulangan pandemi COVID-19, Vaksinasi COVID-19 juga diberikan kepada
ibu hamil dan menyusui karena wanita hamil yang terkena COVID-19 yang parah
juga berisiko mengalami persalinan preterm, keguguran, hingga kematian. Tujuan
Penelitian ini adalah untuk Untuk Mengetahui Faktor – Faktor yang yang
mempengaruhi ibu hamil untuk melakukan vaksinasi COVID-19 Pada Ibu Hamil di
wilayah kerja Puskesmas Sungai Penuh tahun 2022. Jenis penelitian ini adalah Cross
Sectional. Sampel yang di ambil berjumlah 31 ibu hamil menggunakan total sampling.
Pengumpulan data menggunakan quesioner kemudian di analisis menggunakan chi square.
Waktu penelitian pada Januari-September. Hasil diketahui bahwa sebanyak 21 (67.7%)
ibu hamil belum mendapatkan vaksinasi COVID-19, sebanyak 19 (61.3%) ibu hamil
memiliki pengetahuan yang rendah tentang Vaksinasi COVID-19, sebanyak dan 28
(90.3%) ibu hamil memiliki tingkat Pendidikan tinggi, sebanyak 10 (32.2%) ibu
hamil dengan kecemasan sedang dan 11 (35.5%) ibu hamil dengan kecemasan
sedang, sebanyak 17 (54.8%) ibu hamil mengatakan peran petugas kesehatan tidak
baik. Hasil uji statistik diperoleh p value=0,002(< 0,05) ada hubungan antara variabel
pengetahuan Ibu hamil dengan vaksinasi COVID-19. Hasil uji statistik diperoleh p
value=0,704 (>0,05) tidak ada hubungan antara variabel tingkat Pendidikan ibu hamil
dengan vaksinasi COVID-19. Hasil uji statistik diperoleh p value=0,007(< 0,05). ada
hubungan antara variabel kecemasan ibu hamil dengan vaksinasi COVID-19. Hasil
uji statistik diperoleh p value=0,001(< 0,05) ada hubungan antara variabel peran
petugas Kesehatan dengan vaksinasi COVID-19. Di harapkan ibu hamil mau untuk
melakukan vaksinasi COVID-19.
Creator
Publisher
UNIVERSITAS PRIMA NUSANTARA BUKITTINGGI
Format
PDF
Document Viewer
Collection
Citation
Nofrina Fatimah , “FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT IBU
HAMIL UNTUK MELAKUKAN VAKSINASI COVID-19
PADA IBU HAMIL DI WILAYAH KERJA
PUSKESMAS SUNGAI PENUH
TAHUN 2022,” KOLEKSI DIGITAL - UNIVERSITAS PRIMA NUSANTARA BUKITTINGGI, accessed December 24, 2024, http://digilib.upnb.ac.id/items/show/1227.
HAMIL UNTUK MELAKUKAN VAKSINASI COVID-19
PADA IBU HAMIL DI WILAYAH KERJA
PUSKESMAS SUNGAI PENUH
TAHUN 2022,” KOLEKSI DIGITAL - UNIVERSITAS PRIMA NUSANTARA BUKITTINGGI, accessed December 24, 2024, http://digilib.upnb.ac.id/items/show/1227.